“Bayangin kamu bisa bikin video iklan yang closing 3x lipat lebih tinggi dari sebelumnya…”
trusted by: atalon, hairnerds studio, klotifai, ibelle skin, strive indonesia and 25+ brand lainnya
⭐️
trusted by: atalon, hairnerds studio, klotifai, ibelle skin, strive indonesia and 25+ brand lainnya ⭐️
Saya udah 5 tahun lebih bikin video iklan yang perform untuk berbagai industri. Sekarang, saya mau kasih framework itu untuk kamu.
✓ 6x Zoom Live Training @120 menit + Rekaman
✓ Bongkar cara riset dan berpikir kreatif seperti agensi
✓ Worksheet, panduan & template praktis
Kamu seperti punya ‘maps’ yang akan nunjukin jalan dari ide → script → iklan yang closing.
KENAPA IKLANMU ngGAK PERFORM?
Coba jujur: Seberapa sering kamu bikin konten yang bagus, tapi nggak ada yang beli?
Itu karena banyak yang salah kaprah dari awal. Banyak yang belum ngerti... Konten organik & konten iklan itu mainannya beda.
Yang satu buat dapet engagement. Yang satu lagi? Buat ngasilin uang… Jualan.
Dan sayangnya, kebanyakan orang campurin dua video ini seakan-akan bisa pake cara yang sama.
Hasilnya?
Udah keluar belasan juta tapi tetep boncos 📉
❌
Disuruh naikkin budget terus sama AM, tapi hasilnya segitu-gitu aja 😖
❌
❌
Seharian scroll TikTok cari inspirasi tapi tetep buntu 😩
Udah ngiklan tapi yang beli masih bisa dihitung jari? 🫠
❌
Kalau kamu pernah ngerasain hal di atas... welcome.
KAMU ADA DI TEMPAT YANG TEPAT
Solusinya? Bangun sistem produksi video iklan yang perform.
Daniel Jee
Owner Grand Slam Digital Agency
Bukan sekadar pengajar — saya pelaku. Saya sudah lebih dari 5 tahun bikin video iklan yang ngasih hasil nyata untuk 20+ brand lokal, lewat agensi bernama Grand Slam.
Dan sudah training berbagai kelas dan company supaya bisa bikin video iklan yang high converting.
Dan saya sadar, masalah terbesar dari brand dan tim kreatif waktu bikin video iklan itu bukan soal niat...
...TAPI SOAL SISTEM.
Makanya, saya rangkum semua pengalaman saya bikin lebih dari 1.000+ video iklan untuk puluhan brand ke dalam satu INTENSIVE TRAINING PROGRAM bernama:
Video Ads Bootcamp
Sebuah Intensive Online Training yang akan ngebantu kamu dan tim kamu:
berhenti bikin konten iklan yang asal jadi,
dan mulai bikin video iklan yang konsisten ngasih return.
Bahkan lebih perform 2x, 5x, bahkan 30x lipat.
Trainingnya seperti apa?
Saya nggak bakal ajarin teori doang, karena kamu nggak butuh itu. (dan kamu juga bisa baca semua artikel gratis di website dan sosial media kami).
Kamu butuh sistem yang bisa diterapin sekarang juga.
Dalam 6x sesi live via Zoom (berdurasi 120 menit/sesi) dan total 3 minggu training, kita akan belajar tentang:
1
2
3
4
5
6
Understanding Video Ads Gameplan
Belajar kerangka berpikir Video Iklan.
Crafting Scroll-Stopping Hooks
Bedah struktur penulisan hook khusus video iklan yang converting.
Mastering High-Retention Storylines
Struktur iklan yang high converting.
AI for Ads: Research, Rewrite, Repeat
Manfaatin AI untuk riset & scripting yang lebih tajam dan lebih cepat.
Data-Driven Creativity
Belajar baca metrics data dan evaluasi iklan.
Tips & Trick Shooting & Editing Video Iklan
Meningkatkan kualitas video iklan tanpa biaya tambahan.
Ini bukan training sekali liat langsung lupa.
Ini blueprint buat bikin konten iklan yang repeatable (bisa dilakuin terus menerus), dan perform.
Kamu mungkin mikir:
"Ah, bikin script mah gampang, tinggal pake template atau ChatGPT..."
Dan kamu nggak salah. Tools sekarang makin canggih.
Tapi inget:
ChatGPT belum sejago itu untuk ngerti ‘audiens’ kamu.
Dia juga belum bisa evaluasi iklan secara kreatif.
TAPI… kita bisa memanfaatkannya sebagai TOOLS supaya iklan kita maksimal.
Itu sebabnya saya bukan ngajarin cara 'nulis script', TAPI CARA MIKIRNYA.
Atau mungkin mikir:
"Bukannya ini semua bisa gue cari gratis di Tiktok/Google?"
Bisa.
Tapi kamu bukan butuh informasi atau tips lagi. Kamu butuh dituntun, struktur, dan pengalaman nyata.
Semua yang saya ajarin di training ini lahir dari testing dan optimizing budget iklan sampai MILYARAN RUPIAH.
Dan kamu nggak akan dapetin itu dari video Tiktok doang.
Case Study: Bed Cover
Kita coba bongkar sedikit di sini. Gimana sih cara kami bisa ningkatin performa iklan lewat video iklan untuk klien kami?
SEBELUM
Hasil Sales - Rp 7,500,000
SESUDAH
Hasil Sales - Rp 45,000,000
Dua video di atas adalah contoh video dari salah satu klien kami. Apa yang membuat satu video bisa lebih meghasilkan dibanding video lainnya? Apakah sekedar ‘storytelling’? Apakah ‘hook’-nya?
Saya jelaskan…,
1. Bukan cuma sekedar ‘jualan’
Kita tahu, kalau kita cuma sekedar “jualan”, iklannya nggak akan works di tengah ratusan bahkan ribuan video iklan untuk produk serupa.
Makanya kami melakukan research mendalam salah satunya dengan, bacain review-review pelanggan di e-commerce. Dari situ, kami baru menentukan angle iklan yang bisa kami gunakan. Kenapa ini penting? Karena tugas kita bukan cuma ‘dagang barang’, tapi juga bikin orang ‘relate’ dengan video iklannya.
2. BUKAN SEKEDAR ‘HOOK’
Dari semua angle di atas, kami mencoba beberapa opsi hook, sambil bertanya….
Mana yang paling relate?
Mana yang paling urgent?
Mana yang paling dibutuhkan?
Karena tugas hook bukan cuma sekedar ‘menarik perhatian penonton’, tapi juga harus bisa memberikan konteks, dan arah video iklannya.
Alhasil, video kami memiliki Hook Rate yang “lumayan” untuk kategori video iklan, di angka 37% dan CTR di angkat 6.1%
3. BUKAN SEKEDAR ‘NGOMONG’
Bagimana cara kita menyampaikan pesan juga nggak kalah penting sama isi pesannya. Sebenarnya, kamu bisa berbicara dengan 3 personality. Kira-kira contohnya kayak gini:
- Sebagai BRAND: Selimut kita menggunakan bahan premium, 3x lebih adem dibandingkan selimut biasa.
- Sebagai EXPERT: Tahukah anda, 7 dari 10 orang sering susah tidur karena memakai selimut yang tidak nyaman/panas.
- Sebagai PEMBELI: Aku nggak nyesel sih, ini bukan viral doang, tapi emang selimutnya adem!
Dan di kasus kali ini, kita mencoba berbicara sebagai ‘PEMBELI’, karena kami merasa, disaat itu, mereka membutuhkan ‘rekomendasi dari teman’ tentang produk bed cover. Makanya, dalam kasus ini, video testimonial lebih works dibanding video jualan biasa.
bisa dicapai lewat video iklan…
Karena 3 hal ini, client kami bisa ngiklan budget ratusan ribu hasilnya ratusan juta.
Dan ini baru sebagian kecil dari apa yang akan kita pelajari di training nanti.
*salah satu video dengan ROAS 44X
*total revenue dari video iklan kami selama 1 bulan.
Bukan cuma teori.. KAMI JUGA Dipercaya oleh puluhan brand lokal
Klien kami yang menggunakan video kami berhasil meningkatkan sales rata-rata
SEBESAR 2.5x LIPAT dari sebelumnya.
Dan semua yang kami kerjakan mulai dari planning, research, scripting, shooting, editing, dan evaluasi,
akan kami tuangkan dalam training ini juga.
HAIRNERDS
“Awalnya ragu karena sebelumnya bikin iklan di tiktok kurang keliatan hasilnya, pas gw konsultasi sama team grand slam ternyata diarahkan sama mereka untuk iklan di ads manager dan mereka yg atur videonya, hasilnya WORTH IT banget, Gw juga bikin video iklannya sama mereka jadi hasilnya maksimal.”
—Mas Wihan, Hairnerds
ATALON
“Pertama kali itu 2020 kerjasama bareng buat bikin ads, vertikal. Kita pertama coba di meta dan tiktok dan setelah kerjasama pertama ternyata ads nya works. Bahkan bagus banget hasilnya. Rekor ada satu video yang jadi top ads buat atalon kita run selama berbulan-bulan. setelah itu kita jadi bekerja sama dengan baik sampai sekarang.”
—Mas Adit, Atalon
Ibelle skin
“Setelah kenal dengan Grand slam, saya jadi memahami bagaimana Video Ads bekerja. Memahami cara membuat video yang mampu meningkatkan jumlah penjualan. Memahami cara memonitor performa Ads. Tahu bagaimana memperbaiki Ads yang tidak perform dengan baik.”
—Mas Yoga, Ibelle Skin
Mereka Yang Sudah Ikut KELAS Sebelumnya
Dan ini bukan cuma kata saya. Mereka yang udah ikut kelas sebelumnya, udah ngerasain manfaatnya
Irwan, Owner Toko Online
Bina & Rio, Tim Kreatif
Bima, Tim Kreatif
Debora, Affiliator & Kreator
SIAPA YANG COCOK?
Training ini bukan buat semua orang.
Tapi kalau kamu adalah:
✅
✅
✅
✅
Brand Owner
Yang pengen ngiklan lebih efektif dan meningkatkan konversi penjualan produknya melalui iklan video.
Team Leader Marketing/Kreatif
Yang mau timnya bisa kerja tanpa mikir dari nol terus dan punya sistem yang repeatable.
Konten Kreator atau Freelancer
Yang pengen ngebuktiin hasil kerja dengan data dan membangun portofolio yang lebih profesional.
Agensi Digital
Yang pengen ngasih result performance untuk klien.
Maka training ini akan relevan banget buat kamu.
APA YANG AKAN KAMU DAPATKAN?
Bukan cuma teori, kamu akan belajar strategi praktis yang bisa langsung diaplikasikan ke video iklan kamu.
6x Training Intensive Session Live via Zoom (2 jam/sesi)
1x Sesi Konsultasi 1v1 via Zoom
Rekaman Pelatihan Full Akses
Framework Video Iklan Grand Slam (Skrip Video Ads, Dokumen Evaluasi Iklan, Prompt AI)
Video Ads Library & Ads Breakdown
45 Hari Konsultasi Copywriting Video (Via email)
Ready to Level Up Your Video Ads?
Saya membatasi setiap batchnya, supaya pembelajaran bisa kondusif dan maksimal untuk setiap peserta. Jadi, segera ambil slotnya untuk brand kamu.
SCHEDULE BATCH 1 - MEI 2025
WEEK 1
Sesi 1 (Sabtu, 10 Mei 2025, Jam 10.00 - 12.00 WIB)
Understanding Video Ads Gameplan
Sesi 2 (Minggu, 11 Mei 2025, Jam 10.00 - 12.00 WIB)
Crafting Scroll-Stopping Hooks
WEEK 2
Sesi 1 (Sabtu, 17 Mei 2025, Jam 10.00 - 12.00 WIB)
Mastering High-Retention Storylines
Sesi 2 (Minggu, 18 Mei 2025, Jam 10.00 - 12.00 WIB)
AI for Ads: Research, Rewrite, Repeat
WEEK 3
Sesi 1 (Sabtu, 24 Mei 2025, Jam 10.00 - 12.00 WIB)
Data-Driven Creativity
Sesi 2 (Minggu, 25 Mei 2025, Jam 09.00 - 11.00)
Tips & Trik Shooting & Editing Video Iklan
Harga Normal
Rp 5.990.000
Tapi.. karena ini bootcamp pertama, jadi saya mau kasih harga special…
Harga Special:
Rp 2.489.000
FAQ
-
Ya, program ini cocok untuk pemula. Kamu akan diajar dari basic menulis script sampai evaluasi data iklan.
-
Biayanya adalah Rp 2.489.000/orang.
-
6 sesi melalui Zoom Live (120 menit per sesi) dengan tugas mingguan, worksheet yang bisa langsung digunakan, dan feedback langsung dari tim Grand Slam.
-
Kamu akan tetap dapat semua materinya (rekaman, worksheet, evaluasi). Tapi sebaiknya hadir live supaya bisa diskusi langsung & dapet feedback langsung.
-
Program ini intensif, dilakukan secara online, berlangsung selama 3 minggu. 2 sesi per minggu, dengan durasi 120 menit per sesi.
-
Tidak. Tidak ada komunitas setelah training selesai.
-
Ya, peserta mendapatkan 1x sesi konsultasi via zoom dengan tim Grand Slam, dan via email selama 45 hari sejak mendaftar (dengan TnC yang ditentukan)